Sangat mudah kita terbawa suasana dan mencetuskan komentar yang mungkin terasa lucu saat itu. Tapi ingat, perkataan Anda dapat menyakiti hati orang lain, dan menimbulkan konsekuensi di kemudian hari. Pikirkan sebelum mengirimkan sesuatu. Hanya perlu satu-dua detik. Tanya diri sendiri, apakah Anda memang benar-benar ingin mengatakan itu. Pastikan Anda tidak berkeberatan jika ada teman, teman sekelas, atau guru yang mendengar tentang komentar itu di kemudian hari. Pada saat yang sama, kita semua pernah berbuat kesalahan. Jika Anda pernah menyesali perkataan atau perbuatan Anda, tidak pernah terlambat untuk meminta maaf.
Sabtu, 25 Juni 2011
Pikirlah Sebelum Mengirim Sesuatu
Diposting oleh
BALAGU.COM
on Sabtu, 25 Juni 2011
Sangat mudah kita terbawa suasana dan mencetuskan komentar yang mungkin terasa lucu saat itu. Tapi ingat, perkataan Anda dapat menyakiti hati orang lain, dan menimbulkan konsekuensi di kemudian hari. Pikirkan sebelum mengirimkan sesuatu. Hanya perlu satu-dua detik. Tanya diri sendiri, apakah Anda memang benar-benar ingin mengatakan itu. Pastikan Anda tidak berkeberatan jika ada teman, teman sekelas, atau guru yang mendengar tentang komentar itu di kemudian hari.
Pada saat yang sama, kita semua pernah berbuat kesalahan. Jika Anda pernah menyesali perkataan atau perbuatan Anda, tidak pernah terlambat untuk meminta maaf.
0 komentar:
Posting Komentar